Browse website dan media sosial seperti TikTok, Twitter, YouTube, Reddit, Quora, dll dengan lebih privat

Website atau aplikasi seperti YouTube, TikTok, Instagram, Twitter, Reddit, Medium, dll sangatlah populer. Namun banyak berita mengenai pengumpulan, pengolahan, dan penggunaan data pengguna yang mungkin bisa dibilang tidak etis.

Apakah ada cara untuk mengkonsumsi konten dari layanan-layanan tersebut tanpa harus takut data kita diolah secara tidak semestinya?

Berikut adalah daftar beberapa aplikasi atau front-end alternatif untuk website dan media sosial populer yang lebih privat dan aman dari tracking.

YouTube

TikTok

Instagram

Twitter

Reddit

Medium

Quora

Fandom

Google Translate / ICIBA / Reverso / LibreTranslate


Menarik bukan? Lalu bagaimana caranya agar bisa menggunakan front-end alternatif yang sudah disebutkan di atas dengan lebih mudah?

Jika menggunakan web browser Firefox atau Chromium, bisa gunakan add-on berikut:

LibRedirect

Dengan menggunakan add-on/extension di atas, link twitter, youtube, tiktok, dll bisa diarahkan secara otomatis ke front-end alternatif yang tersedia.


Sebelum kamu pergi

Kalau kamu suka dengan artikel ini, gunakan tombol-tombol di bawah untuk membagikan artikel ini ke teman-teman kamu, dan daftarkan email kamu untuk mendapatkan update jika ada artikel baru.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *